LONG COVID-19

 

Masih ingat dengan tahun 2019 silam?  Tahun 2019 merupakan tahun bersejarah bagi dunia kesehatan, karena pada tahun tersebut muncul adanya penyakit endemik yaitu wabah COVID-19. Apakah pandemi covid-19 sudah usai?

Pandemi Covid-19 belum usai namun masyarakat dikejutkan dengan fenomena long covid-19. kejadian long covid paling banyak menyerang pasien dengan gejala ringan.

 

Apakah Long Covid-19 sama dengan Covid-19?

Fenomena long Covid-19 ini terjadi pada pasien yang terkonfirmasi positif  test PCR atau dapat disebut sebagai pasien yang memiliki keluhan ringan atau mild symptomps. Istilah long covid-19 ini juga berlaku bagi masyarakat yang sudah pernah terkonfirmasi positif Covid-19 tetapi gejalanya masih sering kambuh.

 

Gejala Long Covid-19

Gejala Fisik

Gejala visik yang dialami oleh pasien long Covid-19 adalah rasa lelah berlebihann,erjadinya gangguan pernapasan,nyeri pada sendi dan nyeri di dada. Adapun gejala yang paling sering dialami saat terkonfirmasi positif Covid-19 yaitu pusing,myalga atau nyeri otot dan pegal-pegal.

 

Gejala Psikis

Gejala psikis dari long covid adalah pasien yang sebelumnya terkonfirmasi covid-19 akan mengalami stress atau banyak pikiran sehingga menyebabkan gangguan pada kualitas hidup seseorang dalam menjalani kehidupannya.

 

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Popular Items